Categories: Pangkalpinang

Pemkot Pangkalpinang Hadiri Sosialisasi UI Green City Metric

TerabasNews, PANGKALPINANG – Wali Kota Pangkalpinang melalui Asisten Administrasi Umum Setda Kota Pangkalpinang, Ahmad Subekti menghadiri sosialisasi dari Univeritas Indonesia (UI) Green City Metric melalui zoom meeting, Rabu (26/1/2022) di Ruang Rapat Kantor Wali Kota Pangkalpinang.

Dalam sambutan, Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kementerian Dalam Negeri, Safrizal mengatakan bahwa laju pertumbuhan penduduk Indonesia lebih cepat, tahun 2025 akan terus bertambah di wilayah perkotaan dan urbanisasi yang muncul. Maka, kota melebihi batas dan wilayah hutan lindung akan menjadi wilayah industri.

Faktor lainnya, tambah Safrizal, nanti akibat urbanisasi akan menjadi masalah krisis lingkungan dan ekosistem sehingga harus melakukan sistem pembangunan berkelanjutan baik ekonomi, sosial, dan lingkungan dimana harus berbanding lurus dengan green city program.

Sementara itu, Universitas Indonesia Green Metric, Nyoman Suwartha menyampaikan Green Metric diinisiasi oleh Universitas Indonesia pada tahun 2010. Diketahui, UI green metric adalah pemeringkatan universitas dunia untuk kampus yang hijau dan berkelanjutan.

Suwartha menuturkan, Konteks UI Green Metric melihat dunia menghadapi banyak tantangan berupa keberlanjutan, air, energi dan perubahan iklim, polusi, perubahan demografis, dan populasi yang menua, pandemi dan kesehatan masyarakat, ketidaksetaraan dan kemiskinan, tatapamong, bencana alam dan pendidikan.

“Pemerintah kota dan kabupaten memiliki peran penting untuk mengatasi tantangan tersebut, seluruh kabupaten/kota di Indonesia yang memiliki komitmen tinggi terhadap pembangunan berkelanjutan Sustainable Development Goals (SDGs) dapat berpatisipasi dalam pemeringkatan UI Green Metric”, harapnya. (Coy)

TerabasNews

Recent Posts

BI Babel Gelar Bincang Kek Media, Siapkan Akselerasi Hilirisasi Perikanan Menjelang BEF & BBF 2025

TerabasNews, Pangkalpinang – Bank Indonesia (BI) Perwakilanan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) menggelar kegiatan Bincang…

8 hours ago

163 Kopdes Merah Putih di Babel Siap Kelola IUP Timah, Gubernur Hidayat: Hasil Wajib Disetor ke PT Timah

TerabasNews, PANGKALPINANG — Sebanyak 163 Koperasi Desa (Kopdes) Merah Putih di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung…

8 hours ago

Kenaikan NIUJP PT TIMAH Tbk Bawa Angin Segar bagi Penambang Rakyat

TerabasNews, BANGKA — Penambang rakyat di Wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT TIMAH Tbk mulai…

9 hours ago

Pesan Gubernur Hidayat untuk 42 ASN: Bekerjalah Sesuai SOP dan Etika

TerabasNews, PANGKALPINANG — Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Hidayat Arsani, melantik 42 Aparatur Sipil Negara…

10 hours ago

Refleksi 8 dekade pengabdian, PLN Babel Rayakan HLN Bersama Puluhan Difabel Dan Yatim Dhuafa

TerabasNews, Pangkalpinang, 26 Oktober 2025 — Dalam semangat memperingati Hari Listrik Nasional (HLN) ke-80, PT…

10 hours ago

Wali Kota Pangkalpinang : Paripurna DPRD Merupakan Tindak Lanjut Nota Kesepakatan Kebijakan Umum Anggaran

TerabasNews, PANGKALPINANG - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Pangkalpinang menggelar Rapat Paripurna terkait Penyampaian…

11 hours ago