Categories: Bangka Barat

Babinsa Koramil 431-03/Kelapa, melaksanakan monitoring Vaksinasi di SDN 04 Tempilang

TerabasNews, Tempilang, Bangka Barat.__

Babinsa Koramil 431-03/Kelapa, Sertu Burhanudin melaksanakan monitoring kegiatan Vaksinasi di Gerai SDN 04 Desa Tempilang Kec Tempilang, dan juga mengkoordinasikan untuk  beberapa orang agar di masukan Pcare Kodim 0431/Bangka Barat dengan menggunakan Vaksin TNI. Jum’at, (14/01/2022)

Di sela kegiatan Babinsa Koramil 431-03/Kelapa, Sertu Burhanudin mengatakan.”
“Kegiatan monitoring ini di lakukan untuk melihat situasi di sekitar tempat berlangsungnya Vaksinasi apakah aman atau tidak, agar Vaksinasi berjalan lancar.” Ungkapnya

Ditemui secara terpisah, Danramil 431-03/Kelapa, Kapten Inf M.Yusuf mengatakan.”
“Kegiatan ini di lakukan untuk mensukseskan Program Pemerintah dalam memberikan Vaksin kepada Masyarakat terutama pelajar SDN 04 Tempilanv agar kita terbebas dari Wabah virus Covid-19” Jelasnya

“Harapannya agar kite segera terbebas dari wabah Virus Covid-19 ini, dan kita bisa beraktifitas seperti biasanya lagi.” Pungkasnya

Pendim 0431/Bangka Barat

TerabasNews

Recent Posts

Pastikan Kesiapan Operasi Lilin Lodaya 2024, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Survei Jalur Nataru di Jawa Barat

TerabasNews, Jakarta – Jasa Raharja bersama Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri dan sejumlahstakeholder menggelar pengecekan…

18 hours ago

Pj Gubernur Sugito Kawal Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Tanjungpandan

TerabasNews, TANJUNGPANDAN- Penjabat (Pj) Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Kep Babel) Sugito ikut memastikan program prioritas…

18 hours ago

Implementasikan Budaya Kerja Inklusif, PT Timah Komitmen Dalam Pengembangan SDM Melalui Program Women In TINS

TerabasNews, Pangkalpinang – PT Timah Tbk terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengembangan sumber daya manusia…

18 hours ago

Pj Gubernur Sugito Sambut Kedatangan Ketua DMI Jusuf Kalla ke Kep. Babel

TerabasNews, PANGKALPINANG - Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla, dan rombongan melakukan kunjungan kerja…

23 hours ago

Sidak Pasar, Pj Gubernur Sugito: Stok dan Harga Bahan Pokok Terkendali

TerabasNews, TANJUNGPANDAN - Guna memastikan ketersediaan stok dan kestabilan harga bahan pokok, Penjabat (Pj) Gubernur…

23 hours ago

Zulyanti Sosok Inspiratif Dibalik Suksesnya Kelompok Tani Aek Jelutung, Kembangkan Program PROTEIN NABATI Bersama PT Timah

TerabasNews, Belitung Timur -- Desa Badau, Kabupaten Belitung Timur terkenal sebagai salah satu pengahasil nanas…

23 hours ago