TerabasNews, PANGKALPINANG – Wali Kota Pangkalpinang, Maulan Aklil mengikuti upacara virtual Peringatan Hari Bhayangkara ke-75 tahun di Aula Sarja Arya Racana Polres Pangkalpinang, Kamis (1/7/2021).
HUT ke-75 Korps Polisi ini mengusung tema “transformasi Polri yang presisi mendukung percepatan penanganan Covid-19 untuk masyarakat sehat dan pemulihan ekonomi nasional menuju Indonesia maju”
Presiden Republik Indonesia Joko Widodo pada upacara virtual tersebut mengapresiasi Polri dalam membantu menghadapi pandemi Covid-19 yang bersinergi dengan tenaga kesehatan, TNI, kementerian dan lainnya.
“Saya harap Polri terus aktif mendukung penanganan pandemi Covid-19, dalam terlibat aktif penanganan pandemi. Polri jangan lengah menjalankan tugas pokoknya dan jangan lengah dalam melakukan penegakan hukum, serta memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan ke masyarakat sebaik-baiknya,” tutur Joko Widodo. (Reza)
Sumber: Dinas Komunikasi Dan Informatika Kota Pangkalpinang
TerabasNews, PANGKALPINANG – Kelangkaan gas LPG 3 kilogram yang menjadi perhatian masyarakat di Provinsi Kepulauan…
TerabasNews, PANGKALPINANG – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel),…
TerabasNewa, Pangkalpinang – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Eddy Iskandar, menyoroti berbagai persoalan…
TerabasNews, BANGKA -- Ratusan angler yang merupakan karyawan PT TIMAH Tbk memadati kawasan eks Galangan…
TerabasNews, BANGKA SELATAN, – Setelah menyelesaikan masa reses dan melakukan penyampaian serta penyerapan aspirasi masyarakat,…
TerabasNews - Kasus praktik penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi pada November 2025 lalu…