Tegas dan Rasional

YONIF 147/KGJ MELAKSANAKAN PENGECEKAN PROTAP PRAJURIT DALAM RANGKA PERSIAPAN PELAKSANAAN SIAGA PAM PEMILU 2024

0 1,272

TerabasNews, Namang – Dalam rangka persiapan menghadapi Pemilu 2024, Yonif 147/KGJ melaksanakan pengecekan protap personel yang terlibat siaga dan pengamanan
Jumat (09/02/2024)

Selain membekali prajurit tentang Netralitas TNI dalam Pemilu serta melatih teknik Penanggulangan Huru Hara, Yonif 147/KGJ juga mempersiapkan kelengkapan alkap prajurit

Hal ini dilaksanakan untuk memastikan kesiapan para personel pada saat melaksanakan pengamanan, dalam hal ini kelengkapan protap perorangan dan perlengkapan prajurit

Danyonif 147/KGJ menyampaikan bahwa Yonif 147/KGJ siap sedia dalam mengawal serta mengamankan pelaksanaan Pemilu Tahun 2024

Leave A Reply

Your email address will not be published.