Categories: Pangkalpinang

Asisten Pemkot Pangkalpinang Hadiri Sosialisasi Bersama LAN RI Tentang Pengukuran Nasional Indeks Kualitas Kebijakan Pemda

TerabasNews, Pangkalpinang – Asisten Pemkot Pangkalpinang, Akhmad Subekti menghadiri zoom meeting bersama Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia (LAN RI) dalam rangka Sosialisasi Pengukuran Nasional Indeks Kualitas Kebijakan Pemerintah Daerah Tahun 2025, di ruang rapat SRC Pemkot Pangkalpinang, Rabu (11/06/25).

Asisten Pemkot Pangkalpinang, Akhmad Subekti menyampaikan Sosialisasi pada hari ini LAN RI menyampaikan bahwa Indeks Kualitas Kebijakan (IKK) akan di nilai dalam Pengukuran Nasional Indeks Kualitas Kebijakan Pemerintah Daerah Tahun 2025.

“Dalam sosialisasi ini bahwa LAN RI akan menilai IKK di setiap Pemerintah Daerah dalam rangka Pengukuran Nasional Indeks Kualitas Kebijakan Pemerintah Daerah Tahun 2025,” ujarnya.

Ia menambahkan, untuk itu Pemerintah Daerah harus menyiapkan dokumen dokumen IKK dari tahun 2022. 2023 dan tahun 2024 untuk di sampaikan kepada LAN RI.

“Pemerintah Daerah yang akan mengikuti Pengukuran Nasional Indeks Kualitas Kebijakan Pemerintah Daerah Tahun 2025, harus menyiapkan dokumen dokumen IKK selama tiga tahun dari tahun 2023 sampai tahun 2024,” ungkapnya.

Asisten Pemkot Pangkalpinang, Akhmad Subekti menyatakan setelah mendengarkan sosialisasi ini akan di sampaikan kepada Pj Walikota Pangkalpinang dan akan di tindaklanjuti oleh biro hukum Setdako Pangkalpinang yang mempunyai tupoksi untuk menyiapkan dokumen IKK ini selama tiga tahun terakhir.

“Diharapkan Pemkot Pangkalpinang mengikuti penilaian IKK dalam Pengukuran Nasional Indeks Kualitas Kebijakan Pemerintah Daerah Tahun 2025, yang nanti leading sektornya adalah Biro Hukum Setdako Pangkalpinang yang akan mempersiapkan kebijakan unggulan Pemkot Pangkalpinang apa saja yang akan di sampaikan kepada pihak LAN RI,” pungkasnya.

TerabasNews

Recent Posts

PT TIMAH Tbk Minta Dukungan Komisi XII DPR RI untuk Perkuat Tata Kelola Pertimahan Nasional

TerabasNews, JAKARTA -- PT TIMAH Tbk meminta dukungan Komisi XII DPR RI dalam memperkuat tata…

3 hours ago

Berbagi Harapan, PT TIMAH Tbk Dukung Perawatan Arkana yang Berjuang untuk Hidup Sehat

TerabasNews, BANGKA -- PT TIMAH Tbk kembali memberikan bantuan biaya pengobatan untuk masyarakat yang membutuhkan.…

3 hours ago

Jasa Raharja Teladani Semangat Kepahlawanan Melalui Pengabdian dan Pelayanan kepada Masyarakat

TerabasNews, Jakarta, 10 November 2025 – Dalam momentum Peringatan Hari Pahlawan yangjatuh setiap 10 November,…

3 hours ago

Kunker Ke Polresta Pangkalpinang, Kapolda Babel Minta Anggota Proaktif Pelihara Kamtibmas

TerabasNews - Kapolda Bangka Belitung Irjen Pol Viktor T Sihombing kembali melanjutkan lawatan kunjungan kerja…

6 hours ago

Di COP30, Indonesia Tegaskan Aksi Nyata Menuju NZE 2060, PLN Siap Jadi Motor Transisi Energi Nasional

TerabasNews, Belém, 13 November 2025 - Pemerintah Indonesia menegaskan komitmennya untuk memimpin upaya global dalam…

6 hours ago

Dari Bantuan Pengobatan hingga Edukasi Gizi, PT TIMAH Tbk Hadirkan Harapan bagi Masyarakat

TerabasNews, PANGKALPINANG -- Tidak hanya berfokus pada kegiatan penambangan, PT TIMAH Tbk terus menunjukkan komitmennya…

18 hours ago