Categories: Pangkalpinang

Pupuk Rasa Kebersamaan Di Hari Fitri, Open House Digelar Di Rumah Dinas Wali Kota Pangkalpinang

TerabasNews, Pangkalpinang – Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan beserta suami gelar open house di Rumah Dinas Wali Kota Pangkalpinang dalam rangka menjalin silaturahmi pada hari raya Idul Fitri 1445 H, Rabu (10/4/2024).

“Saya megucapkan Terima kasih kepada bapak dan ibu semua yang telah hadir open house di rumah dinas ini. Ini merupakan kegiatan rutin yang digelar setiap hari raya Idul Fitri, open house ini juga bertujuan untuk meningkatkan silaturahmi sekaligus memupuk rasa kebersamaan baik di antara unsur pemerintahan dan masyarakat dengan memanfaatkan momentum hari penuh kemenangan,” ujar Lusje.

Lusje berharap, semoga dengan adanya open house ini dapat mempererat tali silaturrahmi, berjabat tangan untuk saling memaafkan di hari yang Fitri.

“Mari manfaatkan momen hari raya saling memaafkan, bersilahturrahim dan menjalin keakraban,” katanya.

TerabasNews

Recent Posts

Peringatan Bulan K3 Nasional, PT TIMAH Tbk Gelar Berbagai Kegiatan di Seluruh Wilayah Operasional

TerabasNews, PANGKALPINANG -- PT TIMAH Tbk berkomitmen mengimplementasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara konsisten…

13 hours ago

Prof. Albertus Wahyurudhanto Soroti Distorsi Pilkada Langsung akibat Biaya Politik Tinggi

TerabasNews, Jakarta — Guru Besar Ilmu Pemerintahan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK), Prof. Dr. Albertus…

18 hours ago

UBB Resmi Lantik Dosen, Pejabat Akademik, dan PPPK Paruh Waktu Tahun 2026

TerabasNews, Bangka - Universitas Bangka Belitung (UBB) mengawali tahun 2026 dengan melantik dosen, pejabat akademik,…

1 day ago

Kepala Dispubadpora Bangka Tengah Resmi Dijabat Zulpan

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Zulpan resmi menjabat sebagai Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Kepemudaan, dan Olahraga…

2 days ago

Lantik 105 PNS, Enam Pejabat Eselon II Resmi Duduki Kepala Dinas

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah melaksanakan pengangkatan dan pemberhentian Pegawai Negeri Sipil…

2 days ago

Peringati Isra Mi’raj, Kapolres Bangka Selatan<br>Ajak Anggota Tingkatkan Iman

TerabasNews, Bangka Selatan - Polres Bangka Selatan mengelar peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1447…

2 days ago