Categories: Bangka Tengah

Perolehan Medali Emas Terbanyak, Bangka Tengah Tinggalkan Kabupaten Lainnya

TerabasNews, BANGKA TENGAH – Perolehan medali emas Pekan Olahraga Provinsi VI Bangka Barat, hingga Kamis 24/8/23 pukul 18:00 WIB, Kontingen Kabupaten Bangka berada di peringkat Pertama jauh melesat meninggalkan para pesaingnya.

Perolehan sementara Medali Emas Porprov VI Bangka Barat 2023, Kabupaten Bangka Tengah berada di posisi puncak klasemen, dengan raihan 52 Medali Emas, 30 Perak, 27 Perunggu, dan totalnya 109 Medali.

Kemudian di urutan II diduduki oleh Kabupaten Bangka dengan raihan 35 Medali Emas, 28 Perak, 24 Perunggu, dan totalnya 87 Medali.

Lalu Kabupaten Bangka Barat berada di urutan III dengan raihan medali sebanyak, 32 Emas, 12 Perak, 26 Perunggu dan jumlah medali 70.

Selanjutnya di urutan IV ada Kota Pangkalpinang dengan raihan Medali Emas sebanyak 25 Emas, 39 Perak, 51 Perunggu, total medali yang di raih Kota Pangkalpinang sebanyak 115 medali.

Berikutnya Kabupaten Belitung Timur berada di urutan ke V, dengan 17 Medali Emas, 25 Perak, 36 Perunggu, totalnya medali 78. Sementara itu, Kabupaten Belitung berada di posisi VI dengan 6 Medali Emas, 17 Perak, 28 Perunggu, totalnya 51 medali.

Sedangkan di posisi juru kunci atau urutan VII diduduki Kabupaten Bangka Selatan, dengan raihan 4 Emas, 18 Perak, 12 Perunggu, total 34 medali.

Melihat perolehan sementara Medali Emas diduduki Bangka Tengah, Ketua KONI Bangka Tengah Yasir optimis Kontingen Bangka Tengah bisa menjadi juara umum.

“Alhamdulillah sangat bersyukur berada di peringkat Pertama, Insyaallah Bangka Tengah bisa menjadi juara umum, dan saya sangat-sangat optimis, untuk Cabor yang saat ini berjuang, tetap semangat dan yakin dengan kemampuan yang dimiliki, sehingga bisa meraih Medali Emas,” tuturnya

TerabasNews

Recent Posts

Wakil Ketua DPRD Babel, Eddy Iskandar Soroti Berbagai Persoalan Yang Dihadapi Guru SMA di Pangkalpinang

TerabasNewa,  Pangkalpinang – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Eddy Iskandar, menyoroti berbagai persoalan…

1 hour ago

Ratusan Angler Karyawan PT TIMAH Tbk Meriahkan Fishing Competition 2026 di Sungailiat

TerabasNews, BANGKA -- Ratusan angler yang merupakan karyawan PT TIMAH Tbk memadati kawasan eks Galangan…

6 hours ago

Anggota Komisi III DPRD  Babel, Yogi Maulana Turun Langsung Berikan Bantuan Kepada Masyarakat Bangka Selatan

TerabasNews, BANGKA SELATAN, – Setelah menyelesaikan masa reses dan melakukan penyampaian serta penyerapan aspirasi masyarakat,…

7 hours ago

<em>Berkas P21, Polda Babel Limpahkan 4 Tersangka Praktik Penimbunan BBM Ilegal Ke Kejaksaan</em>

TerabasNews - Kasus praktik penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi pada November 2025 lalu…

7 hours ago

Anggota DPRD Babel Yogi Maulana Gelar Kegiatan Reses di Desa Nyelanding, Terima Berbagai Aspirasi Masyarakat

TerabasNewa, BANGKA SELATAN – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dari…

19 hours ago

Nyiang Kubur Kembali Digelar, Warga Sungkap Bersihkan Makam Jelang Ruahan

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Tradisi lokal Nyiang Kubur kembali dilaksanakan masyarakat Desa Sungkap, Kecamatan Simpang…

21 hours ago