Categories: DPRD

Ketua DPRD Babel Segera Sampaikan Aspirasi Masyarakat Babel ke Pusat

TerabasNews, Pangkalpinang – Gelombang penolakkan terhadap kenaikan harga BBM masih terus berlanjut. Kini aksi unjuk rasa kembali digelar dikawasan simpang tujuh, Pangkalpinang pada Rabu (14/09) oleh massa yang tergabung dalam aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) di se-Babel yang menamakan dirinya Gerakan Masyarakat Sipil (Gemas) Bangka Belitung menolak kenaikan harga BBM.

Dalam kesempatan tersebut Ketua DPRD provinsi Kep. Babel, H. Herman Suhadi, S. Sos yang didampingi oleh Asisten Administrasi Umum provinsi Kep. Babel, Drs. Yunan Helmi, M. Si mengatakan dirinya bersedia dan sepakat untuk mengantarkan aspirasi ataupun tuntutan yang dilayangkan oleh massa aksi Jakarta atau pemerintah pusat.

“Kita akan sampaikan aspirasi ini segera ke pemerintah pusat”, tegasnya.

Dirinya juga menyampaikan bahwa sebagai wakil rakyat ini merupakan tugasnya dalam menerima aspirasi masyarakat untuk kemudian disampaikan ke pemerintah pusat secepat mungkin, sesuai dengan tuntutan masyarakat Kep. Bangka Belitung. Terlebih lagi aksi-aksi seperti ini berlangsung hampir di seluruh Indonesia.

Adapun beberapa point tuntutan yang disampaikan oleh masa aksi ;
1. Cabut kebijakan kenaikan harga BBM dan berantas mafia migas,
2.Cabut UU Cipta Kerja, UU IKN, UU Minerba dan batalkan RKUPH dan RUU Sisdiknas,
3.Tegakkan reforma agraria sejati.

TerabasNews

Recent Posts

Dukung Ketahanan Energi Belitung, PLN dan Pemkab Lakukan Survei Bersama untuk Pembangunan PLTMG 21 MW

TerabasNews, Belitung, 17 April 2025– PT PLN (Persero) bersama Pemerintah Kabupaten Belitung melakukan survei bersama…

9 hours ago

Taklukkan Olimpiade Geografi, Fiola Febioni Siswa Pemali Boarding School PT Timah Terus Mengukir Berprestas

TerabasNews, BANGKA -- Semangat belajar yang tinggi menjadi kunci keberhasilan Fiola Febiona, siswi program Pemali…

1 day ago

Hidayat Arsani Pilih Masjid Al-Kamal Untuk Laksanakan Salat Jumat Pertama Sebagai Gubernur

TerabasNews, PANGKALPINANG - Usai dilantik sebagai Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Kep Babel) pada Kamis kemarin,…

1 day ago

Gubernur Hidayat dan Wagub Hellyana Tiba di Babel, Disambut Forkopimda Pejabat Pemprov

TerabasNews, PANGKALPINANG — Usai resmi dilantik Presiden Prabowo, di Istana Negara, Kamis 18 Oktober 2025,…

2 days ago

Eddy Iskandar Sambut Kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Babel Periode 2025–2030

TerabasNews, PANGKALPINANG - Wakil Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Eddy Iskandar secara resmi…

2 days ago

Wisudakan 364 Lulusan, Rektor UBB Berikan Pesan Ini

TerabasNews, Balunijuk — Bertempat di Balai Betason Kampus Gedung Perkuliahan dan Laboratorium Terpadu,  Universitas Bangka…

2 days ago