Categories: DPRD

Anggota DPRD Babel, Yogi Maulana Minta APH Tertibkan Aktivitas Tambang Ilegal di Tembelok dan Keranggan

TerabasNews, Pangkalpinang – Ditengah ramainya berita tentang aktivitas tambang ilegal di membelok dan Keranggan menjadi perhatian anggota DPRD Babel.

Anggota DPRD Babel Yogi Maulana, dengan adanya pemberitaan meminta Aparat Penegak Hukum (APH) segera menertibkan aktivitas tambang ilegal di Tembelok dan Keranggan.

“Setelah di cek kelapangan, kedua daerah tersebut ternyata masuk ke dalam Perda RTRW zero tambang, ,” jelas Yogi Maulans

“Tembelok dan Keranggan itu merupakan daerah pelabuhan. Oleh karena itu, kami meminta kepada rekan-rekan APH, untuk segera turun dan menertibkan aktivitas tambang illegal di dua daerah tersebut,” tegasnya.

Menurut Yogi, Tembelok dan Keranggan merupakan daerah perairan dan sudah masuk dalam kategori zero tambang. Selain itu, lanjutnya, anggota DPRD Kepulauan Babel periode sebelumnya, telah membuatkan perda RTRW.

“Jadi untuk apa dibuatkan Perda, kalau masih aja ada yang melanggar Perda tersebut. Yang pasti, saya sudah mendapatkan arahan terkait Perda RTRW dari Ketua DPD Partai Gerindra,” ujarnya.

“Walaupun secara tertulis belum masuk komisi III, namun beliau mengarahkan kami, untuk berbicara masalah tambang,” ujarnya.(**)

TerabasNews

Recent Posts

Yuri Kemal Sampaikan Pentingnya Menjaga Integritas Proses Hukum dan Komitmen Untuk Melaksanakan Pilkada

TerabasNews, BELITUNG – Calon Wakil Gubernur Bangka Belitung nomor urut satu, Yuri Kemal Fadlullah, menyampaikan…

2 hours ago

Ribuan Peserta Ikuti Lomba TNI Babel RUN dalam Rangka HUT TNI ke -79

TerabasNews - Ribuan pelari ikuti lomba TNI Babel RUN bertempat di Makorem 045/Gaya, Minggu (28/10/2024).…

3 hours ago

Jika Terpilih Erzaldi-Yuri Akan Sediakan Fasilitas Tranportasi Berupa Bus Gratis Bagi Pelajar

TerabasNews, PANGKALPINANG - Kabar baik kini hadir bagi seluruh para siswa-siswi yang ada di Provinsi…

23 hours ago

DLH Basel, Siapkan Mobil Angkut Sampah Dalam Kegiatan Gotong Royong di Pantai Toboali

TerabasNews, Bangka Selatan- Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bangka Selatan, Propinsi Kepulauan Bangka Belitung, Selalu…

1 day ago

Pjs Bupati Basel, Kunjungi Langsung Benteng Toboali, Ini Yang di Sampaikan

TerabasNews, Bangka Selatan- Dalam Rangka Memperingati hari jadinya Kota Toboali ke 316, Pemerintah kabupaten Bangka…

1 day ago

Ulang Tahun Toboali ke 316, (Dishub) Basel, Ikut Serta Gotog Royong di Laut Nek Aji Toboali

TerabasNews, Bangka Selatan- Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bangka Selatan ikut serta dalam melakukan kegiatan Gotong…

1 day ago