Categories: Bangka Selatan

Lantik 25 Kepala Sekolah, Pj Sekda Ingatkan Segera Adaptasi dan Tingkatkan kompetensi

TerabasNews, Bangka Selatan – Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Bangka Selatan Haris Setiawan melantik dan mengambil sumpah janji jabatan Kepala Sekolah tingkat Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Bangka Selatan, Jumat (22/03/2024).

Pelantikan 25 kepala sekolah ini berlangsung di Aula Lantai II Kantor Bupati Bangka Selatandi dihadiri langsung oleh Kapolres Bangka Selatan, Kejari Bangka Selatan Di wakili, Kodim 0432 Di wakili,vserta Pejabat elson dan tamu undangan lainya.

Pj Sekda Haris Setiawan mengucapkan, selamat kepada 25 guru yang dilantik menjadi kepala sekolah SD dan SMP. Ia mengatakan bahwa jabatan yang diberikan merupakan sebuah amanah dan tanggungjawab yang harus dipertanggungjawabkan.

“Pelantikan kepala sekolah ini untuk penyegaran dan untuk mengisi jabatan kepala sekolah yang Plt dan juga yang masih kosong,” kata Haris Setiawan.

Ia meminta kepada kepala sekolah yang baru dilantik ini untuk segera beradaptasi dan dapat menyesuaikan diri di lingkungan sekolah masing-masing dan berkolaborasi dengan seluruh sivitas sekolah baik dengan guru, siswa maupun wali murid.

“Segera berkolaborasi dan terus berinovasi dengan tujuan untuk menciptakan kompetensi dan peningkatan kapasitas dari sekolah itu sendiri,” pungkasnya. (Andi/Hend)

TerabasNews

Recent Posts

Peringatan Bulan K3 Nasional, PT TIMAH Tbk Gelar Berbagai Kegiatan di Seluruh Wilayah Operasional

TerabasNews, PANGKALPINANG -- PT TIMAH Tbk berkomitmen mengimplementasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara konsisten…

9 hours ago

Prof. Albertus Wahyurudhanto Soroti Distorsi Pilkada Langsung akibat Biaya Politik Tinggi

TerabasNews, Jakarta — Guru Besar Ilmu Pemerintahan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK), Prof. Dr. Albertus…

14 hours ago

UBB Resmi Lantik Dosen, Pejabat Akademik, dan PPPK Paruh Waktu Tahun 2026

TerabasNews, Bangka - Universitas Bangka Belitung (UBB) mengawali tahun 2026 dengan melantik dosen, pejabat akademik,…

1 day ago

Kepala Dispubadpora Bangka Tengah Resmi Dijabat Zulpan

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Zulpan resmi menjabat sebagai Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Kepemudaan, dan Olahraga…

1 day ago

Lantik 105 PNS, Enam Pejabat Eselon II Resmi Duduki Kepala Dinas

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah melaksanakan pengangkatan dan pemberhentian Pegawai Negeri Sipil…

1 day ago

Peringati Isra Mi’raj, Kapolres Bangka Selatan<br>Ajak Anggota Tingkatkan Iman

TerabasNews, Bangka Selatan - Polres Bangka Selatan mengelar peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1447…

1 day ago