Categories: Daerah

Kasrem 045/Gaya Pimpin Kegiatan Penyerahan Jabatan Kasiter Kolonel Inf M. Iqbal Lubis

TerabasNews, Pangkalpinang – Kasrem 045/Garuda Jaya Kolonel Inf. Marsal Denny mewakili memimpin kegiatan penyerahan jabatan Kepala Seksi Teritorial (Kasiter) Kasrem  kepada Kolonel Inf. Muhammad Iqbal Lubis dan tradisi satuan, Senin (13/03/2023).

Amanat Danrem 045/Gaya yang dibacakan oleh Kasrem 045/Gaya mengucapkan “selamat atas kepercayaan dan kehormatan yang diberikan oleh pimpinan TNI A kepada Kolonel Inf M. Iqbal Lubis yang telah lulus Sesko TNI dan semoga semakin sukses kedepannya. Acara penyerahan jabatan ini menandai berkesinambungannya pembinaan personel terhadap perwira yang melaksanakan tugas dan tanggung jawab serta jabatan di organisasi maupun satuan TNI AD.

Pada hakikatnya penyerahan jabatan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari tuntutan dinamika organisasi, yang bermuara pada kepentingan pembinaan satuan dan pembinaan personel. Dalam rangka mewujudkan organisasi satuan yang berkembang, dinamis, selaras dengan tuntutan tugas TNI AD kedepan. Dengan Demikian penyerahan jabatan dan pergeseran personel adalah amanah yang harus dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dilandasi oleh pemikiran, semangat dan kemauan yang kuat untuk berbuat yang terbaik, berani, tulus dan ikhlas.Ujarnya”

Acara penyerahan jabatan ini menandai berkesinambungannya pembinaan personel terhadap perwira yang melaksanakan acara penyerahan  tugas dan tanggung jawab jabatan di organisasi maupun satuan TNI AD.  Pada hakikatnya, penyerahan jabatan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari tuntutan dinamika organisasi, yang bermuara pada kepentingan pembinaan satuan dan pembinaan personel. 

Melalui pergantian pejabat, diharapkan dapat memelihara dan meningkatkan kualitas kinerja serta jalannya pembinaan satuan di lingkungan TNI Angkatan Darat, melalui penciptaan kondisi pembaruan, semangat penyegaran dan kreativitas pemikiran, guna lebih mengoptimalkan pelaksanaan tugas kedepan.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut

  • Para Kasi Kasrem 045/Gaya.
  • Dandim 0413/Bka (Kolonel Arm Fitstya Andrean Gitrias, S.H,. M.M)
  • Dandim 0431/BB (Letkol Inf Kemas Muhammad Nauval, M.Han)
  • Dandim 0432/Basel (Letkol Inf Gani Rahman, S.I.P., M.I.P)
  • Danyon 147/KGJ (Mayor Inf Yokki Firmansyah)
  • Para Periwira Korem 045/Gaya
  • Para Bintara dan Tamtama Korem 045/Gaya.
  • Ibu Persit Koorcad Rem 045/Gaya.

(PENREM 045/ GARUDA JAYA)

TerabasNews

Recent Posts

Dinas Koperasi dan UKM Bersama PT TIMAH Tbk Siap Fasilitasi Masyarakat yang Ingin Bentuk Koperasi Penambang

TerabasNews, PANGKALPINANG – Direktur Utama PT Timah Tbk, Restu Widiyantoro mengusulkan skema kemitraan melalui koperasi…

9 hours ago

APBD 2026: Bangka Tengah Atasi Defisit dengan Efisiensi Anggaran

TerabasNews, BANGKA TENGAH-DPRD Bangka Tengah (Bateng) menggelar rapat paripurna penandatanganan nota kesepakatan bersama KUA-PPAS APBD…

10 hours ago

Pastikan Program MBG Berjalan Sesuai Standar, Bupati Algafry Tinjau Langsung Prosesnya

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Untuk memastikan standarisasi kebersihan dan kelayakan konsumsi makanan yang diberikan kepada…

10 hours ago

Siswa SMK Perikanan Selat Nasik Antusias Sambut Kedatangan Gubernur Hidayat

TerabasNews, BELITUNG – Kunjungan lapangan ke wilayah pesisir, terutama kepulauan di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung…

12 hours ago

PT Timah Tbk Bebeberkan Soal Kaji Ulang Kemitraan Penambangan

TerabasNews, PANGKALPINANG – PT Timah Tbk akan melakukan kajian ulang terhadap pola kemitraan penambangan yang…

13 hours ago

<em>Kapolda Babel Tinjau Dapur SPPG Polri Di Belitung, Pastikan Pembangunan Sudah 90 Persen Selesai</em>

TerabasNews, Kapolda Bangka Belitung Irjen Pol Hendro Pandowo meninjau langsung pembangunan dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan…

14 hours ago