Categories: Ekonomi

Partipasipasi dalam Kegiatan Pemkab Bangka Barat, PT Timah Tbk Kembali Pertahankan Gelar Juara dalam Lomba Gerak Jalan

TerabasNews, Bangka Barat –PT Timah Tbk kerap berpartisipasi dalam mendukung berbagai kegiatan yang dilaksanakan Pemerintah Daerah wilayah operasional perusahaan. Seperti yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Bangka Barat.

PT Timah Tbk mengirimkan delegasinya untuk berpartisipasi dalam lomba gerak jalan yang digelar Pemerintah Kabupaten Bangka Barat dalam rangka memperingati HUT ke-78 R, Senin (11/9/2023).

Bahkan perwakilan PT Timah Tbk ini berhasil juara pertama dalam lomba gerak jalan katagori tingkat Instansi Putra. Dua tahun berturut dalam lomba gerak jalan yang diikuti tim pengamanan Unmet berhasil menjadi yang terbaik.

Juri memberikan poin 1396 untuk tim PT Timah Tbk, sedangkan juara dua diraih oleh Dikpora mendapat nilai 1385 di posisi kedua, dan PDAM 1382 di posisi ketiga.

“Alhamdulillah, tim gerak jalan PT Timah Tbk mampu menggulangi prestasi tahun dulu, kembali menjadi juara pertama dalam Lomba Gerak Jalan. Selamat kepada seluruh peserta dan terima kasih kepada PT Timah atas dukungannya,” ucap Pembina Tim Gerak Jalan PT Timah Tbk, Sutimin.

Pimpinan regu Gerak Jalan PT Timah Dwi Martin mengaku keberhasilan tim meraih prestasi berkat kerja sama yang baik, antara peserta, pelatih dan dukungan PT Timah.

Senada, disampaikan oleh Raja salah satu peserta gerak jalan PT Timah Tbk yang mengaku senang atas prestasi yang mereka raih.

“Bangga bisa menjadi yang terbaik, latihan kita selama ini terbayar dengan prestasi ini. Terima kasih kepada Pemkab Bangka Barat, juri, pelatih, pembina serta dukungan dari.PT Timah,” kata Raja. (*)

TerabasNews

Recent Posts

Ratusan Angler Karyawan PT TIMAH Tbk Meriahkan Fishing Competition 2026 di Sungailiat

TerabasNews, BANGKA -- Ratusan angler yang merupakan karyawan PT TIMAH Tbk memadati kawasan eks Galangan…

2 hours ago

Anggota Komisi III DPRD  Babel, Yogi Maulana Turun Langsung Berikan Bantuan Kepada Masyarakat Bangka Selatan

TerabasNews, BANGKA SELATAN, – Setelah menyelesaikan masa reses dan melakukan penyampaian serta penyerapan aspirasi masyarakat,…

3 hours ago

<em>Berkas P21, Polda Babel Limpahkan 4 Tersangka Praktik Penimbunan BBM Ilegal Ke Kejaksaan</em>

TerabasNews - Kasus praktik penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi pada November 2025 lalu…

4 hours ago

Anggota DPRD Babel Yogi Maulana Gelar Kegiatan Reses di Desa Nyelanding, Terima Berbagai Aspirasi Masyarakat

TerabasNewa, BANGKA SELATAN – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dari…

15 hours ago

Nyiang Kubur Kembali Digelar, Warga Sungkap Bersihkan Makam Jelang Ruahan

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Tradisi lokal Nyiang Kubur kembali dilaksanakan masyarakat Desa Sungkap, Kecamatan Simpang…

18 hours ago

Peringatan Bulan K3 Nasional, PT TIMAH Tbk Gelar Berbagai Kegiatan di Seluruh Wilayah Operasional

TerabasNews, PANGKALPINANG -- PT TIMAH Tbk berkomitmen mengimplementasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara konsisten…

19 hours ago