Categories: Bangka Selatan

Babinsa Koramil Payung Jalin Komsos ke BPD Desa Fajar Indah

TerabasNews, Bangka Selatan – Babinsa Koramil 432-02/Payung, Serka Irfan melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) ke Badan Permusyawartan Desa (BPD) Desa Fajar Indah Kecamatan Pulau Besar, Senin 3 Juli 2023.

Kedatangan Babinsa Serka Irfan disambut baik oleh ketua BPD Mahmud dan anggota BPD Desa Fajar Indah, sebab hubungan silaturahmi antara keduanya selama ini sudah berjalan dengan baik.

Serka Irfan mengatakan, tujuan dari kegiatan Komsos ke BDP Desa Fajar Indah terkait dengan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) di wilayah tersebut.

“Kegiatan Komsos ke BPD Desa Fajar Indah ini terkait dengan Kamtibmas maupun tentang pembangunan desa,” kata Serka Irfan.

Dalam kegiatan tersebut, dirinya berpesan agar kegiatan pos ronda agar lebih aktif lagi berkoordinasi dengan seluruh ketua RT agar situasi Kamtibmas di Desa Fajar Indah tetap aman dan kondusif.

Sementara itu, Ketua BPD Desa Fajar Indah, Mahmud mengajak masyarakat melaksanakan wajib lapor jika ada warga pendatang baru 1×24 jam.

“Kami mengajak seluruh masyarakat untuk melaksanakan wajid lapor 1×24 jam apabila ada warga pendatang baru. Apabila ada saudara yang menginap juga wajid lapor ke RT setempat,” ujarnya.

TerabasNews

Recent Posts

Ratusan Angler Karyawan PT TIMAH Tbk Meriahkan Fishing Competition 2026 di Sungailiat

TerabasNews, BANGKA -- Ratusan angler yang merupakan karyawan PT TIMAH Tbk memadati kawasan eks Galangan…

2 hours ago

Anggota Komisi III DPRD  Babel, Yogi Maulana Turun Langsung Berikan Bantuan Kepada Masyarakat Bangka Selatan

TerabasNews, BANGKA SELATAN, – Setelah menyelesaikan masa reses dan melakukan penyampaian serta penyerapan aspirasi masyarakat,…

3 hours ago

<em>Berkas P21, Polda Babel Limpahkan 4 Tersangka Praktik Penimbunan BBM Ilegal Ke Kejaksaan</em>

TerabasNews - Kasus praktik penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi pada November 2025 lalu…

3 hours ago

Anggota DPRD Babel Yogi Maulana Gelar Kegiatan Reses di Desa Nyelanding, Terima Berbagai Aspirasi Masyarakat

TerabasNewa, BANGKA SELATAN – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dari…

15 hours ago

Nyiang Kubur Kembali Digelar, Warga Sungkap Bersihkan Makam Jelang Ruahan

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Tradisi lokal Nyiang Kubur kembali dilaksanakan masyarakat Desa Sungkap, Kecamatan Simpang…

18 hours ago

Peringatan Bulan K3 Nasional, PT TIMAH Tbk Gelar Berbagai Kegiatan di Seluruh Wilayah Operasional

TerabasNews, PANGKALPINANG -- PT TIMAH Tbk berkomitmen mengimplementasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara konsisten…

19 hours ago