Categories: Bangka Tengah

H-1 Enam Partai Sudah Mendaftarkan Calegnya

TerabasNews, BANGKA TENGAH – Menjelang Penutupan H-1 penutupan pendaftaran Calon Legislatif pada Pemilihan Legislatif 2024 mendatang, Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Bangka Tengah menerima 6 partai pendaftar.

Komisioner KPU Bangka Belitung, Merhaendra, mengatakan, sebelum ada 7 partai yang mengajukan pendaftaran, namun yang datang hanya 6 partai, termasuk partai PPP yang melakukan perbaikan data.

“Hari ini ada 7 partai yang mengajukan pendaftaran, tapi hanya 6 partai yang datang, yang pertama mendaftar adalah PBB, kemudian PPP, Perindo, PKB, Demokrat dan yang terakhir Partai Golkar,” ujarnya.

Dari seluruh partai yang mendaftar hari ini, lanjut Merhaendra, secara administrasi sudah memenuhi syarat kriteria keterwakilan perempuan 30 persen.

“Seluruh administrasi, baik itu surat pengajuan, daftar bakal caleg sudah memenuhi kriteria keterwakilan perempuan 30 persen, begitu juga di Zipper sistem, pada intinya ke 6 partai tersebut sudah memenuhi syarat,” tuturnya.

Masih kata Marhaedra, untuk pendaftaran selanjut masih tersisa 8 partia yang belum mendaftarkan calegnya.

“Masih ada 8 partai yang tersisa, dan besok adalah hari terakhir masa pendaftaran caleg,” pungkasnya (Yan)

TerabasNews

Recent Posts

Dukung Ketahanan Energi Belitung, PLN dan Pemkab Lakukan Survei Bersama untuk Pembangunan PLTMG 21 MW

TerabasNews, Belitung, 17 April 2025– PT PLN (Persero) bersama Pemerintah Kabupaten Belitung melakukan survei bersama…

11 hours ago

Taklukkan Olimpiade Geografi, Fiola Febioni Siswa Pemali Boarding School PT Timah Terus Mengukir Berprestas

TerabasNews, BANGKA -- Semangat belajar yang tinggi menjadi kunci keberhasilan Fiola Febiona, siswi program Pemali…

1 day ago

Hidayat Arsani Pilih Masjid Al-Kamal Untuk Laksanakan Salat Jumat Pertama Sebagai Gubernur

TerabasNews, PANGKALPINANG - Usai dilantik sebagai Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Kep Babel) pada Kamis kemarin,…

1 day ago

Gubernur Hidayat dan Wagub Hellyana Tiba di Babel, Disambut Forkopimda Pejabat Pemprov

TerabasNews, PANGKALPINANG — Usai resmi dilantik Presiden Prabowo, di Istana Negara, Kamis 18 Oktober 2025,…

2 days ago

Eddy Iskandar Sambut Kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Babel Periode 2025–2030

TerabasNews, PANGKALPINANG - Wakil Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Eddy Iskandar secara resmi…

2 days ago

Wisudakan 364 Lulusan, Rektor UBB Berikan Pesan Ini

TerabasNews, Balunijuk — Bertempat di Balai Betason Kampus Gedung Perkuliahan dan Laboratorium Terpadu,  Universitas Bangka…

2 days ago