Categories: Politik

Kekompakan Dan Solid Antar Pengurus Partai Itu.. Asset

TerabasNews, Pangkalpinang – Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Provinsi Bangka Belitung melaksanakan pelantikan direktorat PSI se Bangka Belitung, bertempat di Pos 1 PSI Babel Jl Toniwen depan Sun Hotel, Rabu 3/8.

Dalam kesempatan tersebut ketua PSI Babel Hidayat Bayumi mengatakan, dengan dilantiknya kepengurusan Direktorat PSI Kota dan Kabupaten dapat bersinergi.

“Kita berharap kepengurusan ini dapat bersinergi berjuang mengapresiasi semua aspirasi untuk kebaikan dan kemajuan bangka belitung,” ujar Hidayat Bayumi, Rabu malam.

Ia mengatakan, Kekompakan didalam tubuh PSI harus selalu terjaga, Karena dengan adanya kekompakan semua visi misi bisa tercapai dan pastinya berjalan dengan baik dan itu merupakan asset.

Sejalan dengan apa yang diharapkan ketua PSI Babel, Ketua PSI kota Didi juga menyatakan bahwa PSI di Babel akan berpartisipasi dalam kegiatan gebyar kemerdekaan 17 Agustus.

Ia mengatakan, dengan hadirnya PSI, Semoga para milenial semakin bersemangat membara dalam kecintaannya berbangsa dan bertanah air Indonesia. ( lena dan Dian)

TerabasNews

Recent Posts

Pastikan Kesiapan Operasi Lilin Lodaya 2024, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Survei Jalur Nataru di Jawa Barat

TerabasNews, Jakarta – Jasa Raharja bersama Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri dan sejumlahstakeholder menggelar pengecekan…

21 hours ago

Pj Gubernur Sugito Kawal Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Tanjungpandan

TerabasNews, TANJUNGPANDAN- Penjabat (Pj) Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Kep Babel) Sugito ikut memastikan program prioritas…

21 hours ago

Implementasikan Budaya Kerja Inklusif, PT Timah Komitmen Dalam Pengembangan SDM Melalui Program Women In TINS

TerabasNews, Pangkalpinang – PT Timah Tbk terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengembangan sumber daya manusia…

21 hours ago

Pj Gubernur Sugito Sambut Kedatangan Ketua DMI Jusuf Kalla ke Kep. Babel

TerabasNews, PANGKALPINANG - Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla, dan rombongan melakukan kunjungan kerja…

1 day ago

Sidak Pasar, Pj Gubernur Sugito: Stok dan Harga Bahan Pokok Terkendali

TerabasNews, TANJUNGPANDAN - Guna memastikan ketersediaan stok dan kestabilan harga bahan pokok, Penjabat (Pj) Gubernur…

1 day ago

Zulyanti Sosok Inspiratif Dibalik Suksesnya Kelompok Tani Aek Jelutung, Kembangkan Program PROTEIN NABATI Bersama PT Timah

TerabasNews, Belitung Timur -- Desa Badau, Kabupaten Belitung Timur terkenal sebagai salah satu pengahasil nanas…

1 day ago