Categories: Daerah

Danrem 045/Gaya Anjangsana ke Pejabat Forkopimda

TerabasNews, Pangkalpinang, Danrem 045/Gaya Brigjen TNI Ujang Darwis, MDA Anjangsana ke Pejabat Forkopimda, Rabu 20/04/2022.

Kegiatan Anjangsana kali ini yaitu di Kantor DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, kedatangan Danrem langsung disambut oleh ketua DPRD Provinsi Ke. Babel Herman Suhadi dan beberapa staf anggota DPRD.

Sementara Danrem dalam kegiatan anjangsana ini didampingi Kasi Intel Kasrem 045/Gaya Kolonel Inf Dikdik Sadikin dan Kasiter Kasrem 045/Gaya Letnan Kolonel Kav Mujahidin, S.Sos.

Kegiatan anjangsana atau silahturahmi ini dilaksanakan merupakan silaturahmi antar pejabat forkopimda Provinsi Kep. Bangka Belitung, ini merupakan silaturahmi kelanjutan Danrem 045 /Gaya yang sudah dilakukan oleh pejabat sebelumnya

Brigjen TNI Ujang Darwis mengatakan, sangat berterimakasih karena selama ini pejabat pimpinan forkopimda Provinsi maupun forkopimda Kabupaten dan instansi vertikal lainnya begitu kompak dalam sinergitas menjalankan tugas-tugas demi kemajuan Bangka Belitung.

Ini merupakan modal dasar tekat kebersamaan saling bekerjasama terkolaborasi dan terkoordinasi secara baik sehingga dalam pelaksanaan tugas saling terbantu.

TNI khususnya Korem 045/Gaya selalu siap dalam membantu pemerintah daerah apalagi pada masa pandemi Covid-19 peran TNI-Polri dan pemerintah daerah sangat diperlukan dengan adanya sinergitas yang kuat” ungkap Danrem”.

(RH.Penrem 045/Gaya).

TerabasNews

Recent Posts

Ratusan Angler Karyawan PT TIMAH Tbk Meriahkan Fishing Competition 2026 di Sungailiat

TerabasNews, BANGKA -- Ratusan angler yang merupakan karyawan PT TIMAH Tbk memadati kawasan eks Galangan…

16 mins ago

Anggota Komisi III DPRD  Babel, Yogi Maulana Turun Langsung Berikan Bantuan Kepada Masyarakat Bangka Selatan

TerabasNews, BANGKA SELATAN, – Setelah menyelesaikan masa reses dan melakukan penyampaian serta penyerapan aspirasi masyarakat,…

60 mins ago

<em>Berkas P21, Polda Babel Limpahkan 4 Tersangka Praktik Penimbunan BBM Ilegal Ke Kejaksaan</em>

TerabasNews - Kasus praktik penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi pada November 2025 lalu…

2 hours ago

Anggota DPRD Babel Yogi Maulana Gelar Kegiatan Reses di Desa Nyelanding, Terima Berbagai Aspirasi Masyarakat

TerabasNewa, BANGKA SELATAN – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dari…

13 hours ago

Nyiang Kubur Kembali Digelar, Warga Sungkap Bersihkan Makam Jelang Ruahan

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Tradisi lokal Nyiang Kubur kembali dilaksanakan masyarakat Desa Sungkap, Kecamatan Simpang…

16 hours ago

Peringatan Bulan K3 Nasional, PT TIMAH Tbk Gelar Berbagai Kegiatan di Seluruh Wilayah Operasional

TerabasNews, PANGKALPINANG -- PT TIMAH Tbk berkomitmen mengimplementasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara konsisten…

17 hours ago