Categories: Bangka Barat

Berikan Rasa Aman dan Nyaman Babinsa Koramil 431-02/Muntok Dampingi Vaksinasi Terhadap Warga Binaan

TerabasNews, Bangka Barat – Babinsa Koramil 431-02/Muntok, Serda Samsul Akbar melaksanakan pendampingan pelaksanaan vaksinasi dari tenaga Dinas kesehatan Kundi Kecamatan Simpang Teritip, Jumat (28/1/2022).

Serda Samsul Akbar mengatakan, kegiatan pendampingan di lakukan untuk menunjang upaya percepatan penanggulangan Covid-19 di wilayah Kecamatan Simpang Teritip khususnya Desa Kundi.

“Vaksinasi ini merupakan salah satu upaya pemerintah dalam mencegah penyebaran Covid-19. Dengan vaksinasi herd immunity masyarakat bisa terbentuk,” katanya.

Ia mengajak masyarakat Desa Kundi yang belum melakukan vaksinasi Covid-19 untuk seger vaksin dengan mendatangi gerai yang telah di sediakan dan tetap mematuhi protokol kesehatan.

“Masyarakat yang ikut vaksin hari ini akan diberikan doorprize yang di sponsori oleh Honda bertempat di lapangan volly Desa Kundi Kecamatan Simpang Teritip,” ujarnya.

Secara terpisah, PLH Danramil 431-02/Muntok, Lettu Aflianto mengatakan, Babinsa akan terus bersinergi dengan seluruh masyarakat guna memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19.

“Kepada Babinsa saya minta terus bersinergi dalam memutus mata rantai penyebaran Covid-19 dengan mengajak masyarakat untuk ikut vaksin. Dan bagi yah sudha vaksin tetap mematuhi protokol kesehatan,” ujarnya. (Pendim 0431/Bangka Barat)

TerabasNews

Recent Posts

Penuhi 64 Kriteria, Jasa Raharja Terima Sertifikasi SMK3 dari Kemnaker RI

TerabasNews, Jakarta, 26 November 2024 – Jasa Raharja mencatatkan pencapaian penting dalamkomitmen terhadap keselamatan dan…

13 hours ago

Dua Tahun Berturut, PT TIMAH Tbk Raih Penghargaan Top 50 MID Capitalization Public Listed Company pada The 15th IICD CG Conference and Award 2024

TerabasNews, Jakarta - PT TIMAH Tbk (TINS) kembali berhasil meraih penghargaan Top 50 MID Capitalization…

14 hours ago

96 Personel Sat Brimob Polda Babel Penugasan Satgas Ops Amole BKO Polda Papua Terima Penganugerahan Satya Lencana Dharma Nugraha

TerabasNews - Sebanyak 96 personel Sat Brimob Polda Bangka Belitung menerima penganugerahan penghargaan Satya Lencana…

14 hours ago

Pastikan Kelancaran Nataru, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Survei Kesiapan Pengamanan di Jalan Tol hingga Pelabuhan Merak

TerabasNews, Banten – Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, bersama KakorlantasPolri Irjen Pol. Aan…

14 hours ago

Gunakan Hak Suaranya, Bupati Algafry Rahman dan Istri Nyoblos di TPS 003

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Dengan kompak mengenakan baju warna putih, Bupati Bangka Tengah Algafry Rahman…

21 hours ago

Kapolda Babel Dan Forkopimda Cek TPS Di Kabupaten Bangka Tengah, Pastikan Pemungutan Suara Pilkada 2024 Berjalan Aman Dan Lancar

TerabasNews - Kapolda Bangka Belitung Irjen Pol Hendro Pandowo bersama dengan Pj. Gubernur Sugito dan…

21 hours ago