Categories: DaerahKesehatan

Halal Bihalal Dengan Prajurit dan PNS, Dandrem 045/Gaya Himbau Terus Terapkan Prokes COVID-19

TerabasNews, Pangkalpinang – Danrem 045/Gaya, Brigjen TNI M Jangkung Widyanto, S.I.P.,  M.Tr melaksanakan halal bihalal usai perayaan Hari Raya Idul Fitri 1442 H dihalaman makorem, Senin 17/05.

Dalam kesempatan tersebut Danrem 045/Gaya mengatakan, halal bihalal di laksanakan untuk menjalin silaturahmi dan memperkuat soliditas antar pimpinan dan anggota maupun antara sesama prajurit.

Di samping itu, Danrem juga menghimbau kepada seluruh prajurit dan PNS untuk tidak lengah, lelah bahkan abai dalam menerapkan Protokol Kesehatan COVID -19 dalam setiap kegiatan.

“Program vaksinasi yang telah diterima belum menjamin untuk tidak terpapar Covid-19, akan tetapi dengan vaksinasi memberikan  harapan menumbuhkan Imun atau kekebalan tubuh serta keyakinan bagi prajurit dan PNS untuk bisa menjalankan tugas dengan baik,” Ujar Danrem 045/Gaya.

Ia mengatakan, tanpa vaksin kita tidak bisa hadapi Covid-19, dengan sudah di vaksin kita tidak boleh sembrono, lelah, lengah.

“Prokes harus terus dijalankan, jangan sampai lengah, seperti sering mencuci tangan, memakai masker, jaga jarak menjauhi kerumunan,” katanya. (hend)

TerabasNews

Recent Posts

<em>Laksanakan FKLL di Wilayah Bangka Tengah, PT Jasa Raharja Kanwil Babel bersama Stakeholder Lalu Lintas Rumuskan Upaya Peningkatan Keselamatan Transportasi</em>

TerabasNews - Jasa Raharja Kantor Wilayah (Kanwil) Bangka Belitung bersama dengan stakeholder terkait gelar Forum…

5 hours ago

Peran Akuntasi Dalam Meningkatkan Literasi Keuangan Anak Muda di Bangka Belitung

Nama: Zabilal ShihabNIM: 3012411054Prodi: AkuntansiUniversitas Bangka Belitung Akuntansi memiliki peran yang penting dalam meningkatkan literasi…

5 hours ago

Akuntansi menuju Transparansi di Bangka Belitung

Oleh : Wulan Marshellamahasiswi UBB Prodi Akuntansi Transparansi dalam pelaporan keuangan merupakan fondasi utama bagi…

6 hours ago

PLN UP3 Belitung Sosialisasikan Manfaatkan PLN Mobile dan Bahaya “Nyantol” Listrik Bagi Masyarakat

TerabasNews, Belitung, 2 Mei 2025 — PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Belitung…

6 hours ago

UMKM Gen Z Pangkalpinang: Sukses Bisnis, Taat Pajak

Oleh : An (Khairiyah Nabila Syahira)Mahasiswa Akuntansi, Universitas Bangka Belitung Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah…

6 hours ago

Wagub Hellyana Suarakan Percepatan UU Kepulauan dan Ketahanan Pangan Babel

TerabasNews, JAKARTA— Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Hellyana, menghadiri Rapat Kerja Nasional I Pengurus Persatuan…

7 hours ago