Categories: Pangkalpinang

Molen Sambut Komunitas Pajero Indonesia One

TerabasNews – Pangkalpinang – Wali Kota Pangkalpinang Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Maualan Aklil (Molen) Sambut Komunitas Pajero Indonesia One yang datang dari berbagai daerah, Rumah Dinas Walikota, Kamis malam 11/3.

Ia menyampaikan permohonan maaf kepada komunitas karena tidak bisa menyambut dengan meriah karena masih pandemi covid 19.

“Sejak setahun yang lalu baru hari ini kami berani membuka kegiatan seperti ini. Ini untuk menghormati kawan-kawan PI-One,”ujar Molen.

Molen mengatakan, ini menjadi awal kebangkitan pariwisata di kota Pangkalpinang, dan memberikan dampak yang positif bagi pariwisata beserta kegiatannya.

Ketua Komunitas Pajero Indonesia One (PI-One) Wahyu Haryadi mengatakan, sangat berterima karena sudah disambut oleh Wali Kota Pangkalpinang Maulan Aklil (Molen).

Ia juga mengatakan, Komunitas yang dipimpinnya sudah mengunjungi berapa wilayah di nusantara dan pada saat ini mengunjungi Provinsi Provinsi Kepualaun Bangka Belitung dengan tema “Tour De Bangka”

Sedangkan ketua panitia kegiatan PI-One Tour De Bangka Rodi Afriniko mengatakan ada sekitar 20 mobil Anggota PI-One Bangka dan 70 anggota dari luar pulau Bangka

“Dalam kegiatan Tour De Bangka ada 90 perserta yang merupakan anggota dari PI-One yang datang dari Sumbangsel,” katanya

Dalam sambutanya ketua umum PI-One Wahyu haryadi mengucapkan rasa terimakasih yang sudah meluangkan waktunya menyambut kami di kota Pangkalpinang

“Kedatangan kami ke Bangka untuk membangkitkan pariwisata akibat pandemi Covid 19 ini,”sebutnya

Ia juga menyebutkan selama di Bangka akan melakukan bakti sosial dan berwisata di Pulau Bangka.(**)

TerabasNews

Recent Posts

Mendekatkan Layanan Kesehatan, Mobil Sehat PT TIMAH Layani Tujuh Ribu Masyarakat di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan Kepulauan Riau

TerabasNews, PANGKALPINANG -- Komitmen PT TIMAH Tbk dalam mendukung peningkatan kualitas kesehatan masyarakat terus diwujudkan…

18 hours ago

Jasa Raharja dan BNPP RI Menandatangani MoU Perkuat Perlindungan dan Layanan Asuransi di Pos Lintas Batas Negara

TerabasNews, Jakarta, 2 Januari 2026 — Upaya penguatan perlindungan dan integrasi layanan di kawasan perbatasan…

2 days ago

Pemkab Bateng dan BNNP Babel Perkuat Sinergi Berantas Narkoba

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah (Pemkab Bateng) bersama Badan Narkotika Nasional Provinsi…

2 days ago

Peringati HUT ke-65, Jasa Raharja Perkuat Pelayanan Publik yang Relevan dan Berkelanjutan

TerabasNews, Jakarta, 5 Januari 2026 — Jasa Raharja menegaskan komitmennya untuk terus menghadirkan pelayanan yang…

2 days ago

Ranperda IPR Segera Dibahas, DPRD Babel Perkuat Kepastian Legalitas Tambang Rakyat

TerabasNews, PANGKALPINANG — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) menegaskan komitmennya…

2 days ago

Aksi Damai Aliansi Rakyat Babel, Gubernur Hidayat Arsani Turun Langsung Serap Aspirasi

TerabasNews, PANGKALPINANG — Aksi unjuk rasa yang digelar Aliansi Rakyat Bangka Belitung (Babel) di halaman…

2 days ago