TerabasNews, Bangka Barat – Pembuatan jembatan Sungai Bendul desa Air Putih pada kegiatan TMMD ke-110 Kodim 0431/Bangka Barat sudah selesai, Jumat 5/3.
Komandan Kodim 0431/Bangka Barat, Letkol Inf Agung Wahyu Perkasa, S.Sos mengatakan, Jembatan kayu Sungai Bendul sudah selesai dikerjakan oleh satgas TMMD dengan dibantu warga sekitar.
“Jembatan Sungai Bendul selesai dikerjakan dan sudah bisa dilewati masyarakat menggunakan kendaraan roda dua maupun roda empat,” ujar Dandim saat meninjau langsung di lokasi TMMD.
Dandim mengatakan, masyarakat sudah bisa menyebrang untuk pergi kebun dan tidak perlu lagi memutar jauh.
“Selain meninjau langsung ke lokasi pembuatan jembatan dirinya juga meninjau pembuatan saluran air gorong gorong,” ujarnya
Ia berharap dengan selesainya jembatan Sungai Bendul tersebut bisa mempercepat pengerjaan pembuatan badan jalan. (hend)
TerabasNews, Pangkalpinang - Kepolisian Daerah Kepulauan Bangka Belitung melaksanakan buka bersama media dan membagikan ratusan…
TerabasNews, Jakarta – Polri kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat dengan menggelar kegiatan berbagi takjil dan…
TerabasNews, PANGKALPINANG - Badan Kerjasama Organisasi Wanita (BKOW) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Kep. Babel) menyelenggarakan…
TerabasNews - Usai ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus pencemaran nama baik melalui media sosial, Aparatur…
TerabasNews, PANGKALPINANG – Upaya perbaikan tata kelola terus digalakkan PT Timah, salah satunya dengan memperkuat…
TerabasNews, BELITUNG TIMUR — PT Timah Tbk menyalurkan bantuan bagi warga terdampak angin puting beliung…