Categories: Daerah

Pemkot Pangkalpinang batalkan wacana sekolah tatap muka

TerabasNews -:Pemerintah Kota Pangkalpinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, akan membatalkan wancana sekolah tatap muka karena semakin meningkatnya penyebaran COVID-19 di kota itu.

“Saya sudah perintahkan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan agar membatalkan sekolah tatap muka di Kota pangkalpinang,” kata Wali Kota Pangkalpinang, Maulan Aklil (Molen), Senin.

Dikatakannya, sebelumnya rencana sekolah tatap muka untuk sekolah menengah pertama dimulai pada 11 Januari dan untuk sekolah dasar dua minggu setelahnya.

“Namun karena kondisi kasus positif COVID-19 di Pangkalpinang semakin meningkat, maka untuk sekolah tatap muka ini harus kota batalkan,” katanya.

Selain itu kata Dia, Pemkot Pangkalpinang juga akan melakukan work from home (WFH) untuk menghentikan penyebaran COVID-19 di lingkungan pemerintah kota itu.

“Nanti yang berkerja hanya 50 persen saja dan seperti apa prosesnya kita kembalikan ke OPD masing-masing,” katanya. (adv)

TerabasNews

Recent Posts

LPG 3 Kg Langka di Babel, Eddy Iskandar: Penyebabnya Kapal Pengangkut Rusak, Distribusi Tersendat

TerabasNews, PANGKALPINANG – Kelangkaan gas LPG 3 kilogram yang menjadi perhatian masyarakat di Provinsi Kepulauan…

13 hours ago

Eddy Iskandar Dorong KWT Babel Jadi Penyuplai Pangan Guna Tekan Inflasi

TerabasNews, PANGKALPINANG – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel),…

13 hours ago

Wakil Ketua DPRD Babel, Eddy Iskandar Soroti Berbagai Persoalan Yang Dihadapi Guru SMA di Pangkalpinang

TerabasNewa,  Pangkalpinang – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Eddy Iskandar, menyoroti berbagai persoalan…

15 hours ago

Ratusan Angler Karyawan PT TIMAH Tbk Meriahkan Fishing Competition 2026 di Sungailiat

TerabasNews, BANGKA -- Ratusan angler yang merupakan karyawan PT TIMAH Tbk memadati kawasan eks Galangan…

19 hours ago

Anggota Komisi III DPRD  Babel, Yogi Maulana Turun Langsung Berikan Bantuan Kepada Masyarakat Bangka Selatan

TerabasNews, BANGKA SELATAN, – Setelah menyelesaikan masa reses dan melakukan penyampaian serta penyerapan aspirasi masyarakat,…

20 hours ago

<em>Berkas P21, Polda Babel Limpahkan 4 Tersangka Praktik Penimbunan BBM Ilegal Ke Kejaksaan</em>

TerabasNews - Kasus praktik penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi pada November 2025 lalu…

21 hours ago