Categories: Daerah

Mengundang Decak Kagum Warga, Sosok Dansatgas Yang Merakyat

TerabasNews – KENDAL, Jumat 9/10 – Satuan tugas (Satgas) TMMD Reguler ke-109 Kodim 0715/Kendal di Desa Sendang Kulon, Kecamatan Kangkung, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah, dalam waktu dekat akan selesaikan semua sasaran fisik maupun non fisik yang diprogramkan di TMMD itu.

Sejumlah TNI anggota Satgas bersama warga terus kebut selesaikan sasaran yang sudah ditargetkan. Baik itu pengecoran jalan, rehab RTLH, perbaikan pos kamling

Sebagai Dandim 0715/Kendal yang juga sebagai Dansatgas TMMD, Letkol Inf. Iman Iman Widhiarto S.T selalu turun di lapangan Tidak hanya melihat atau meninjau sasaran TMMD, melainkan juga turun tangan ikut bekerja bersama warga

Hal itu yang membuat decak kagum warga desa sasaran, “Awalnya kami tidak tahu kalau itu pak Dandim,beliau sering ngopi maupun makan nasi bungkus disini. Benar-benar mantap pak Dandim yang merakyat,’’ ungkap Tutik (40), warga Sendang Kulon.

Atas itu semua. Dandim Iman minta tidak usah dibesar-besarkan sudah semestinya sebagai yang paling bertanggung jawab di TMMD dirinya harus sering turun ke lokasi ‘’Selain itu apa salahnya saya dekat dengan warga Dan itu harus saya lakukan,’’ bebernya. (Pendim 0715/Kendal)

TerabasNews

Recent Posts

Tumbangkan Popsivo Polwan 3-0, Jakarta Electric PLN Mobile Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 dengan Meyakinkan

TerabasNews, Gresik, 31 Januari 2026 – Jakarta Electric PLN Mobile sukses menumbangkan Popsivo Polwan dengan…

9 hours ago

Jelang Idulfitri 2026, Jasa Raharja Dukung Penguatan Penanganan Kecelakaan Lalu Lintas dan Kesiapan Jalan yang Berkeselamatan

TerabasNews, Jakarta, 31 Januari 2026 – Jasa Raharja mendukung penguatan penanganan kecelakaan lalu lintas serta…

9 hours ago

Komitmen Bangun SDM Unggul, PT TIMAH Tbk Gelar Pelatihan Terpadu Bagi Karyawan

TerabasNews, BANGKA -- Program pelatihan terus digalakkan PT TIMAH Tbk sebagai upaya untuk meningkatkan kompetensi…

1 day ago

UMKM Jadi Mitra Kegiatan Perusahaan, PT TIMAH Tbk Dorong Usaha Lokal Tumbuh

TerabasNews, PANGKALPINANG -- Tangan tunggal tampak luwes menuangkan bakso ke dalam mangkuk melayani para karyawan…

1 day ago

Polda Babel Ungkap 78 Kasus Narkoba Januari 2026, 142 Orang Tersangka Diamankan

TerabasNews, Pangkalpinang – Polda Kepulauan Bangka Belitung (Babel) mengungkapkan sebanyak 78 kasus narkoba sepanjang bulan…

1 day ago