TerabasNews, Pangkalpinang – Danrem 045/Gaya Brigjen TNI A.Dedy Prasetyo,S.I.P. Pimpin Apel Pagi kembali dari dinas cuti lebaran, Dilanjutkan Halal Bihalal Dengan Anggota di Lapangan Makorem 045/Gaya, Selasa (16/04/2024)
Dalam kegiatan tersebut Danrem 045/Gaya mengatakan Selamat datang kepada para anggota yang telah melaksanakan dinas cuti lebaran. Saya mendapatkan laporan, sampai pagi ini tidak ada permasalahan yang terjadi,” ujarnya.
Jika ada permasalahan atau hal-hal menonjol,agar segera dilaporkan pada kesempatan pertama, Tegasnya.
Kita sudah selesai melaksanakan Cuti lebaran untuk bersilaturahmi dengan keluarga dirumah, saling bermaafan dengan keluarga, kerabat dikampung dengan waktu yang cukup panjang, merupakan kesejahteraan untuk kita yang harus kita syukuri.
” Selain itu juga, dalam kesempatan ini kita akan melaksanakan halal bihalal, semoga ibadah selama bulan suci Ramadhan yang telah laksanakan dapat diterima Allah SWT sehingga tentunya ibadah kita tidak sia-sia, ” jelas Danrem.
” Mari kita saling memaafkan, Saya secara pribadi dan atas nama keluarga mengucapkan mohon maaf lahir dan bathin kepada seluruh keluarga besar Korem 045/Gaya. Acara halal bihalal tersebut diakhiri dengan saling bersalaman, ” Tutup Danrem.
Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kasrem 045/Gaya, Para Kasi Kasrem, Para Komandan Satbalak Aju dan Prajurit serta PNS Jajaran Korem 045/Garuda Jaya.
( Penrem 045/Garuda Jaya )
TerabasNews, Jakarta, 26 November 2024 – Jasa Raharja mencatatkan pencapaian penting dalamkomitmen terhadap keselamatan dan…
TerabasNews, Jakarta - PT TIMAH Tbk (TINS) kembali berhasil meraih penghargaan Top 50 MID Capitalization…
TerabasNews - Sebanyak 96 personel Sat Brimob Polda Bangka Belitung menerima penganugerahan penghargaan Satya Lencana…
TerabasNews, Banten – Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, bersama KakorlantasPolri Irjen Pol. Aan…
TerabasNews, BANGKA TENGAH - Dengan kompak mengenakan baju warna putih, Bupati Bangka Tengah Algafry Rahman…
TerabasNews - Kapolda Bangka Belitung Irjen Pol Hendro Pandowo bersama dengan Pj. Gubernur Sugito dan…