Categories: Daerah

Danrem 045/Gaya Sambut Kunker Wakasad di Bandara Depati Amir

TerabasNews, Pangkalpinang. Wakil Kepala Staf TNI Angkatan Darat Letnan Jenderal TNI Agus Subiyanto, SE. M.Si Kamis 08/06/2023 melaksanakan kunjungan kerja ke Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dalam rangka menutup kegiatan TMMD ke -116 di Desa Tebing Kecamatan Kelapa Bangka Barat.

Dengan menggunakan pesawat Citilink QG972 pada pukul 08.31 Wakasad dan rombongan mendarat di Bandara Depati Amir Pangkalpinang yang disambut langsung oleh Danrem Brigjen TNI A. Dedy Prasetyo beserta ibu dan Forkopimda Provinsi Kepulauan Babel diiringi musik dan tari dari Sanggar Seni Astari.

Adapun rombongan Wakasad terdiri dari Wakil Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana Ny. Evi Agus Subiyanto, Waaster III Brigjen TNI Hariyanto beserta Ibu anggota Komisi I DPR RI A. Helmy Faishal Zaini dan Sespri Wakasad.

Sementara Forkopimda Babel yang hadir menyambut Wakasad dan rombongan yaitu Kapolda Irjen Pol Drs Yan Sultra Indrajaya beserta ibu, Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik Dr. Ir Rofiko M.T.P mewakili PJ Gubernur.

Selain itu Danlanal Babel Kolonel Laut (P) Deni Indra M., S.Sos., M., Tr. Opsla.,M.M, Kepala BNN Babel Brigjen Pol. M. Zainul Muttaqien Kepala Basarnas Babel I Made Oka Astawa dan Pejabat dari instansi vertikal lainnya serta pejabat dari BUMN.

(R.H. Penrem 045/Gaya).

TerabasNews

Recent Posts

Peringatan Bulan K3 Nasional, PT TIMAH Tbk Gelar Berbagai Kegiatan di Seluruh Wilayah Operasional

TerabasNews, PANGKALPINANG -- PT TIMAH Tbk berkomitmen mengimplementasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara konsisten…

10 hours ago

Prof. Albertus Wahyurudhanto Soroti Distorsi Pilkada Langsung akibat Biaya Politik Tinggi

TerabasNews, Jakarta — Guru Besar Ilmu Pemerintahan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK), Prof. Dr. Albertus…

15 hours ago

UBB Resmi Lantik Dosen, Pejabat Akademik, dan PPPK Paruh Waktu Tahun 2026

TerabasNews, Bangka - Universitas Bangka Belitung (UBB) mengawali tahun 2026 dengan melantik dosen, pejabat akademik,…

1 day ago

Kepala Dispubadpora Bangka Tengah Resmi Dijabat Zulpan

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Zulpan resmi menjabat sebagai Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Kepemudaan, dan Olahraga…

1 day ago

Lantik 105 PNS, Enam Pejabat Eselon II Resmi Duduki Kepala Dinas

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah melaksanakan pengangkatan dan pemberhentian Pegawai Negeri Sipil…

1 day ago

Peringati Isra Mi’raj, Kapolres Bangka Selatan<br>Ajak Anggota Tingkatkan Iman

TerabasNews, Bangka Selatan - Polres Bangka Selatan mengelar peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1447…

1 day ago