Categories: Daerah

Kunjungan Kerja Danrem 045/Gaya di Kodim 0431/Bangka Barat dan Forkopimda Bangka Barat

TerabasNews, Mentok Bangka Barat—-

Danrem 045/Garuda Jaya Brigjen TNI Ujang Darwis, M.D.A pada hari Rabu (05/04/2023) melakukan Kunjungan Kerja di Makodim 0431/Bangka Barat Jln Daya Baru Pal IV Desa Belo Laut Komplek terpadu Pemkab Bangka Barat, Kunjungan Danrem di terima langsung oleh Dandim 0431/Bangka Barat Letkol Inf Deri Indrawan di Depan Gapura Makodim 0431/Bangka Barat”.

“.Kegiatan Kunjungan Danrem 045/Garuda Jaya Brigjen TNI Ujang Darwis, M.D.A di Makodim 0431/Bangka Barat kali ini adalah memberikan Pengarahan kepada Personel Kodim 0431/Bangka Barat

Pada kesempatannya Danrem 045/Garuda Jaya Brigjen TNI Ujang Darwis, M. D.A menyampaikan pesan”. Untuk tetap menjaga nama baik satuan dan Selama dinas di Korem 045/Garuda Jaya kurang lebih 13 bulan apabila ada Salah mohon maaf secara pribadi, Siapkan anak anak kita agar lebih baik dari kita, bekali dengan pengetahuan Agama sehingga ada Keseimbangan dengan ilmu Pengetahuan, dan jaga hubungan baik Keluarga kita”.Ungkapnya

“.Kegiatan Pengarahan yang diikuti oleh Kasdim 0431/Bangka Barat Mayor CHB Nawawi dan Para Perwira Staf serta Personil dan PNS Kodim 0431/Bangka Barat dan Jajaran Koramil secara Virtual”.

“.pada kesempatan yang sama Danrem 045/Gaya Brigjen TNI Ujang Darwis, M.D.A di Dampingi Dandim 0431/Bangka Barat Letkol Inf Deri Indrawan menyempatkan diri untuk berkunjung Silaturahmi di Kantor Bupati Bangka Barat untuk bertatap muka dengan Forkopimda Bangka Barat, diantaranya Bupati dan Wakil Bangka Barat, Kapolres dan Kajari Bangka Barat”.

“.Diakhir acara silaturahmi tersebut Danrem dan Bupati Bangka Barat saling bertukar cinderamata berupa plakat dan foto bersama”.

(Pendim 0431/Bangka Barat)

TerabasNews

Recent Posts

DIDIT SRIGUSJAYA BERIKAN SEMANGAT SUKSES UNTUK RATUSAN SANTRI PONPES AL MUHAJIRIN

TerabasNews, KOBA, BANGKA TENGAH – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung,…

12 mins ago

Reses di Bangka Tengah, Pahlivi – Mulyadi Janji Kawal Aspirasi Warga

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Dua anggota DPRD Provinsi Bangka Belitung, Pahlivi Syahrun dan Mulyadi, menggelar…

4 hours ago

Libatkan UMKM, Ayam Geprek Terserah Hadir di Reses Dua Anggota DPRD Babel

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) kuliner Ayam Geprek Terserah,…

6 hours ago

Dorong Wisata Pantai Lubuk Laut Ratusan Peserta Meriahkan Lomba Mancing Patin Anelkom

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Ratusan peserta mancing dari berbagai wilayah memeriahkan lomba mancing Patin Mania…

6 hours ago

LPG 3 Kg Langka di Babel, Eddy Iskandar: Penyebabnya Kapal Pengangkut Rusak, Distribusi Tersendat

TerabasNews, PANGKALPINANG – Kelangkaan gas LPG 3 kilogram yang menjadi perhatian masyarakat di Provinsi Kepulauan…

1 day ago

Eddy Iskandar Dorong KWT Babel Jadi Penyuplai Pangan Guna Tekan Inflasi

TerabasNews, PANGKALPINANG – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel),…

1 day ago