Categories: Bangka Selatan

Marak Dugaan Jual Beli Lahan, Bupati Riza Akan Panggil Seluruh Kades

TerabasNews, Bangka Selatan – Bupati Bangka Selatan, Riza Herdavid akan memanggil seluruh Kepala Desa (Kades) di Kabupaten Bangka Selatan terkait dengan dugaan maraknya jual beli lahan di desa yang bermasalah.

“Untuk menyikapi maraknya dugaan jual beli lahan di Desa, saya akan memanggil dan mengadakan rapat dengan seluruh Kepala Desa (Kades) yang ada di Kabupaten Bangka Selatan,” kata Riza Herdavid usai apel Akbar bersama seluruh ASN, Senin (13/2/2023).

Menurut Riza permasalahan jual beli lahan saat ini sedang ramai dibicarakan, untuk dirinya meminta dinas terkait untuk mengadakan rapat dengan para Kepala Desa.

“Saya minta dinas terkait untuk memanggil semua Kades untuk rapat. Biar nanti saya bisa mengecek langsung di desa mana saja yang bermasalah,” ujarnya.

Riza menegaskan akan tetap menindaklanjuti laporan dari masyarakat terkait dengan permasalahan jual beli lahan.

“Yang penting ada laporan dari kawan-kawan biar kami bisa langsung menindaklanjuti bagaimana itu bisa terjadi,” pungkasnya.

TerabasNews

Recent Posts

Dukung Ketahanan Energi Belitung, PLN dan Pemkab Lakukan Survei Bersama untuk Pembangunan PLTMG 21 MW

TerabasNews, Belitung, 17 April 2025– PT PLN (Persero) bersama Pemerintah Kabupaten Belitung melakukan survei bersama…

5 hours ago

Taklukkan Olimpiade Geografi, Fiola Febioni Siswa Pemali Boarding School PT Timah Terus Mengukir Berprestas

TerabasNews, BANGKA -- Semangat belajar yang tinggi menjadi kunci keberhasilan Fiola Febiona, siswi program Pemali…

1 day ago

Hidayat Arsani Pilih Masjid Al-Kamal Untuk Laksanakan Salat Jumat Pertama Sebagai Gubernur

TerabasNews, PANGKALPINANG - Usai dilantik sebagai Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Kep Babel) pada Kamis kemarin,…

1 day ago

Gubernur Hidayat dan Wagub Hellyana Tiba di Babel, Disambut Forkopimda Pejabat Pemprov

TerabasNews, PANGKALPINANG — Usai resmi dilantik Presiden Prabowo, di Istana Negara, Kamis 18 Oktober 2025,…

1 day ago

Eddy Iskandar Sambut Kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Babel Periode 2025–2030

TerabasNews, PANGKALPINANG - Wakil Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Eddy Iskandar secara resmi…

1 day ago

Wisudakan 364 Lulusan, Rektor UBB Berikan Pesan Ini

TerabasNews, Balunijuk — Bertempat di Balai Betason Kampus Gedung Perkuliahan dan Laboratorium Terpadu,  Universitas Bangka…

2 days ago