Categories: Daerah

Pelihara Hubungan Harmonis, Babinsa Air Upas Kodim 1203/Ktp, Bersama Bhabinkamtibmas Anjangsana Di Kediaman Temenggung Adat

TerabasNews, Ketapang – Dalam rangka menjaga dan mempererat hubungan silaturahmi diwilayah binaan, Babinsa Koramil 1203-07/Marau, Kodim 1203/Ktp bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dengan tokoh adat di Desa Membuluh Baru, Kec. Air Upas, Kab. Ketapang.

Kegiatan komsos ini di laksanakan secara rutin dalam rangka mendukung tugas pokok Babinsa diwilayah, selain itu bertujuan untuk menjaga hubungan yang harmonis dan sebagai media bersilahturahmi serta pendekatan dengan masyarakat,” ungkap Babinsa Membuluh Baru,Sertu Konidi.

Dengan rutin melaksanakan komsos sembari berinteraksi dengan warga di desa binaan, maka kita dapat dengan cepat memperoleh segala informasi yang sedang berkembang ditengah-tengah masyarakat,” sebutnya.

Desela-sela itu juga, Babinsa menyampaikan sosialisasi dan edukasi pantingnya menerapkan protokol kesehatan pencegahan penularan covid-19 dalam kehidupan sehari-hari.

Dalam kegiatan Komsos tersebut Temenggung Adat, Bapak Mansir menyambut baik kehadiran Babinsa dan Bhabinkamtipmas yang sudah datang kerumahnya.

Menanggapai hal tersebut, Pj. Danramil 1203-07/Marau Peltu Antonius menyampaikan, Babinsa sebagai Garda terdepan satuan kewilayahan harus aktif mendatangi dan berkomunikasi dengan berbagai elemen masyarakat seperti tokoh agama, tokoh adat, tokoh masyarakat, tokoh pemuda dan lainnya.

Hal ini merupakan salah satu tugas pokok Babinsa dalam melaksanakan pembinaan kewilayahan guna mewujudkan ketahanan wilayah serta kemanunggalan TNI dengan Rakyat,” pungkasnya.

(Pendim 1203)

TerabasNews

Recent Posts

Peringatan Bulan K3 Nasional, PT TIMAH Tbk Gelar Berbagai Kegiatan di Seluruh Wilayah Operasional

TerabasNews, PANGKALPINANG -- PT TIMAH Tbk berkomitmen mengimplementasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara konsisten…

10 hours ago

Prof. Albertus Wahyurudhanto Soroti Distorsi Pilkada Langsung akibat Biaya Politik Tinggi

TerabasNews, Jakarta — Guru Besar Ilmu Pemerintahan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK), Prof. Dr. Albertus…

15 hours ago

UBB Resmi Lantik Dosen, Pejabat Akademik, dan PPPK Paruh Waktu Tahun 2026

TerabasNews, Bangka - Universitas Bangka Belitung (UBB) mengawali tahun 2026 dengan melantik dosen, pejabat akademik,…

1 day ago

Kepala Dispubadpora Bangka Tengah Resmi Dijabat Zulpan

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Zulpan resmi menjabat sebagai Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Kepemudaan, dan Olahraga…

1 day ago

Lantik 105 PNS, Enam Pejabat Eselon II Resmi Duduki Kepala Dinas

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah melaksanakan pengangkatan dan pemberhentian Pegawai Negeri Sipil…

1 day ago

Peringati Isra Mi’raj, Kapolres Bangka Selatan<br>Ajak Anggota Tingkatkan Iman

TerabasNews, Bangka Selatan - Polres Bangka Selatan mengelar peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1447…

1 day ago