Categories: Pangkalpinang

Molen Hadiri Festival Mambo

TerabasNews, Pangkalpinang – Wali Kota Pangkalpinang Provinsi kepulauan Bangka Belitung, Maulan Aklil (Molen) menghadiri acara Festival Mambo yang dilaksanakan di Pasar Mambo Pangkalpinang, Selasa (26/03)

Walikota mengatakan bahwa festibal ini merupakan embrio untuk menjadikan pasar Mambo menjadi lebih baik pagi kedepannya

“Festival ini bisa menjadi awal jelang bulan Ramadhan, ini bisa menjadi embrio untuk menjadikan pasar Mambo lebih baik lagi,” ucsp Walikota

Dalam kesempatan ini, Walikota berusia 45 tahun tersebut berharap agar Pasar Mambo ini terus berkembang dan juga bisa meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Selanjutnya, Walikota yang didampingi Ketua TP PKK juga meresmikan gedung TP PKK Kelurahan Masjid Jamik yang lokasinua juga berada di Pasar Mambo.

(*)

TerabasNews

Recent Posts

Mendekatkan Layanan Kesehatan, Mobil Sehat PT TIMAH Layani Tujuh Ribu Masyarakat di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan Kepulauan Riau

TerabasNews, PANGKALPINANG -- Komitmen PT TIMAH Tbk dalam mendukung peningkatan kualitas kesehatan masyarakat terus diwujudkan…

15 hours ago

Jasa Raharja dan BNPP RI Menandatangani MoU Perkuat Perlindungan dan Layanan Asuransi di Pos Lintas Batas Negara

TerabasNews, Jakarta, 2 Januari 2026 — Upaya penguatan perlindungan dan integrasi layanan di kawasan perbatasan…

1 day ago

Pemkab Bateng dan BNNP Babel Perkuat Sinergi Berantas Narkoba

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah (Pemkab Bateng) bersama Badan Narkotika Nasional Provinsi…

1 day ago

Peringati HUT ke-65, Jasa Raharja Perkuat Pelayanan Publik yang Relevan dan Berkelanjutan

TerabasNews, Jakarta, 5 Januari 2026 — Jasa Raharja menegaskan komitmennya untuk terus menghadirkan pelayanan yang…

1 day ago

Ranperda IPR Segera Dibahas, DPRD Babel Perkuat Kepastian Legalitas Tambang Rakyat

TerabasNews, PANGKALPINANG — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) menegaskan komitmennya…

2 days ago

Aksi Damai Aliansi Rakyat Babel, Gubernur Hidayat Arsani Turun Langsung Serap Aspirasi

TerabasNews, PANGKALPINANG — Aksi unjuk rasa yang digelar Aliansi Rakyat Bangka Belitung (Babel) di halaman…

2 days ago