Categories: Bangka Barat

Kekompakan Personel TMMD Ke 110 Bangka Barat Dengan Masyarakat


TerabasNews – Memasuki hari ke empat pra TMMD 110 Bangka Barat, para personel melakukan pemotongan kayu guna pembuatan jembatan dialiran sungai Sungkai desa Air Belo, Kamis 18/02.

Terlihat adanya kekompakan antara personel TMMD, TNI dengan masyarakat pada pekerjaan mengangkat balok kayu dengan papan guna keperluan membuat jembatan dilokasi TMMD.

Baru beberapa hari pra TMMD dilaksanakan membuat badan jalan dari desa Air Limau dengan Tanjung Ular , sudah ada masyarakat menyambut baik kegiatan tersebut serta ikut membantu mengangkat balok kayu dan papan.

Keakraban TNI dan Masyarakat terlihat saat mereka kerja bersama sama dan suatu bukti bahwa TNI dekat dengan masyarakat, tanpa mendapat imbalan warga senang membantu kegiatan tersebut.

Bapak Hamzah, salah satu warga Air Belo mengatakan, dirinya dan keempat orang temannya sangat senang membantu TNI dalam meringankan kerja para personel TNI pada kegiatan TMMD ke 110. (hend)

TerabasNews

Recent Posts

DIDIT SRIGUSJAYA BERIKAN SEMANGAT SUKSES UNTUK RATUSAN SANTRI PONPES AL MUHAJIRIN

TerabasNews, KOBA, BANGKA TENGAH – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung,…

11 hours ago

Reses di Bangka Tengah, Pahlivi – Mulyadi Janji Kawal Aspirasi Warga

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Dua anggota DPRD Provinsi Bangka Belitung, Pahlivi Syahrun dan Mulyadi, menggelar…

15 hours ago

Libatkan UMKM, Ayam Geprek Terserah Hadir di Reses Dua Anggota DPRD Babel

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) kuliner Ayam Geprek Terserah,…

16 hours ago

Dorong Wisata Pantai Lubuk Laut Ratusan Peserta Meriahkan Lomba Mancing Patin Anelkom

TerabasNews, BANGKA TENGAH - Ratusan peserta mancing dari berbagai wilayah memeriahkan lomba mancing Patin Mania…

16 hours ago

LPG 3 Kg Langka di Babel, Eddy Iskandar: Penyebabnya Kapal Pengangkut Rusak, Distribusi Tersendat

TerabasNews, PANGKALPINANG – Kelangkaan gas LPG 3 kilogram yang menjadi perhatian masyarakat di Provinsi Kepulauan…

2 days ago

Eddy Iskandar Dorong KWT Babel Jadi Penyuplai Pangan Guna Tekan Inflasi

TerabasNews, PANGKALPINANG – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel),…

2 days ago