TerabasNews – Pangkalpinang. (Penrem 045/Garuda Jaya) – Kepala Seksi Teritorial Korem 045/Gaya Letkol Arry Sundoro dan Plh Kapenrem Mayor Inf Subkhan hadir dalam peringatan Hari Pers Nasional yang di laksanakan di Kantor PWI Babel Jalan Jenderal Sudirman Kecamatan Taman Sari Kota Pangkalpinang Selasa 09/02/2021.
Kehadiran dua orang Pamen Korem ini untuk mewakili Danrem Brigjen TNI M Jangkung Widyanto, S.I.P., M.Tr.(Han) dalam peringatan HPN ke-75 Tahun 2021.
Peringatan Hari Pers Nasional di Babel ini sekaligus peresmian kantor Sekretariat PWI Babel dilanjutkan Zoom meeting dengan Presiden RI untuk mengikuti peringatan HPN dari pusat
Tema Peringatan Tahun ini “Bangkit dari Pandemi, Pers harus bangkit dalam pemberitaan kepada masyarakat tentang Protokol Kesehatan Covid-19”.
Turut hadir dalam acara ini Kapolda Babel Irjenpol Drs.Anang Syarif Hidayat, Wagub Babel Abdul Fatah, Dandim 0413/Bangka Kolonel Inf Pujud Sudarmanto, Walikota kota Pangkalpinang H Maulana Aklil, Bupati Bateng Yulianto SE,MM, Ketua PWI Babel Boy Faturahman dan hadirin lainnya.(HR Penrem)
TerabasNews, KOBA, BANGKA TENGAH – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung,…
TerabasNews, BANGKA TENGAH - Dua anggota DPRD Provinsi Bangka Belitung, Pahlivi Syahrun dan Mulyadi, menggelar…
TerabasNews, BANGKA TENGAH - Pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) kuliner Ayam Geprek Terserah,…
TerabasNews, BANGKA TENGAH - Ratusan peserta mancing dari berbagai wilayah memeriahkan lomba mancing Patin Mania…
TerabasNews, PANGKALPINANG – Kelangkaan gas LPG 3 kilogram yang menjadi perhatian masyarakat di Provinsi Kepulauan…
TerabasNews, PANGKALPINANG – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel),…