Categories: Daerah

Cegah Penyakit Kebersihan Poskotis TMMD Maksimal Dilakukan

TerabasNews – KENDAL, Senin 12/10 – TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-109 Kodim 0715/Kendal menyiap sarana dan prasarana pendukung untuk menjaga kebersihan lingkungan sekitar Poskotis TMMD reguler ke-109 Kodim 0715/Kendal di Balai Desa Sendang kulon

Di lokasi itulah untuk mendukung tugas pokok TMMD sasaran fisik maupun nonfisik yang digelar di Desa Sendang kulon Kecamatan Kangkung Kabupaten Kendal.

Danramil 01/Kendal kota Kapten Inf Agus Sulistyo mengatakan, Pos Komando Taktis TMMD reguler ke 109 keberadaanya sangatlah diperlukan karena digunakan sebagai pusat pengendalian kegiatan TMMD,seperti sumber informasi, dokumentasi maupun evaluasi selama kegiatan berjalan dan untuk semua kesiapan sudah dilakukan Satgas TMMD dengan baik.

Dikatakan, sebagian ruangan di Balai Desa tersebut tentunya kebersihan dan kerapian selalu di jaga dan perhatikan setiap harinya. Seperti penyediaan bak penampungan sampah ini tiap pagi dan sore selalu di cek kalau sampah sudah penuh akan dibuang.

‘’Hal itu terlepas ada kunjungan dari Komando Atas maupun tidak ada karena baunya akan masuk ke dalam ruangan dan tentunya sangat mengganggu aktifitas di dalam ruangan Poskotis TMMD,’’ tandas Danramil.

Apalagi sekarang sedang di masa pandemi Covid-19, lanjutnya, menjadi keharusan juga harus disiapkan penampung air untuk cuci tangan serta wajib memakai masker bagi siapa saja yang berkunjung ke Poskotis TMMD. (Pendim 0715/Kendal)

TerabasNews

Recent Posts

Kapolres Bangka Barat Imbau Warga: Lindungi dan Selamatkan Anak dari Modus Penculikan

TerabasNews - Kapolres Bangka Barat, AKBP Pradana Aditya Nugraha, S.H., S.I.K., melalui PS. Kasi Humas…

4 hours ago

<em>Polda Babel Bakal Gelar OZM 2025 Selama 2 Pekan, Berikut Jadwal Dan Sasaran</em>

TerabasNews, Kepolisian Daerah (Polda) Bangka Belitung bakal menggelar operasi Zebra Menumbing 2025. Operasi digelar selama…

5 hours ago

Bangkit Dari Keterpurukan, Rumah Ayam Potong Afriani Mitra Binaan PT TIMAH Tbk Pelayanan Tepat Waktu dan Cepat

TerabasNews, PANGKALPINANG -- Suara mesin pencabut bulu ayam dan mesin steam air terdengar berpadu dari…

10 hours ago

Semangat Hari Pahlawan, PLN Luncurkan Program “Power Hero”, Beri Diskon 50% Tambah Daya

TerabasNews, Jakarta, 14 November 2025 – Dalam semangat memperingati Hari Pahlawan 2025, PT PLN (Persero)…

10 hours ago

PLN Bangka Belitung Serahkan Bantuan Alat Produksi dan Sertifikat Halal untuk UMK Binaan

TerabasNews, Pangkalpinang, 13 November 2025, PLN Unit Induk Wilayah (UIW) Bangka Belitung melalui HUB UMK…

22 hours ago

Semarak HUT Ke – 75 , Sat Polairud Polres Basel<br>Gelar Bakti Religi

TerabasNews, Bangka Selatan - Satuan Polisi Perairan dan Udara ( Polairud) Polres Bangka Selatan menggelar…

24 hours ago