Categories: Pangkalpinang

Walikota ajak HIPMI bersinergi bangun Pangkalpinang

Walikota Pangkalpinang Maulan Aklil (Molen) saat membuka Musyawarah Daerah IV HIPMI kota Pangkalpinang dengan memukul gong empat kali sebagai tanda Musda IV HIPMI kota Pangkalpinang dibuka, Kamis (1/10).

TerabasNews – Wali Kota Pangkalpinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Maulan Aklil (Molen) mengajak Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) kota itu untuk bersinergi membangun Pangkalpinang menjadi lebih baik lagi.

“Orang yang tergabung di HIPMI ini merupakan orang-orang yang berkualitas, berkelas dan tempat para pemuda yang berpikiran yang maju. Untuk itu mari bersinergi membangun Pangkalpinang,” katanya saat memberikan sambutan pada acara Musda IV HIMPI Pangkalpinang, Kamis.

Selain itu Dirinya mengatakan bahwa tidak ada kepentingan dalam organisasi ini, tapi ingin mengajak bersama-sama membangun Kota Pangkalpinang.

“Bayu dan Yuri adalah dua pemuda terbaik kota Pangkalpinang, walaupun Bayu tim kreatif saya tapi saya tidak pernah mendukung dia maju. Begitu juga Yuri dia teman dekat saya. Jadi saya minta jangan ada iri hati dan dengki. Jangan sampai HIPMI Kota Pangkalpinang turun grade,” katanya.

Molen menegaskan HIPMI kota Pangkalpinang akan menjadi lebih baik lagi jika kedepannya saling bersinergi bersama membangun kota itu.

“Mari kita bangun Kota Pangkalpinang menjadi lebih baik lagi, buang semua rasa iri hati dan dengki,” ujarnya. (hend/adv)

TerabasNews

Recent Posts

Dukung Ketahanan Energi Belitung, PLN dan Pemkab Lakukan Survei Bersama untuk Pembangunan PLTMG 21 MW

TerabasNews, Belitung, 17 April 2025– PT PLN (Persero) bersama Pemerintah Kabupaten Belitung melakukan survei bersama…

11 hours ago

Taklukkan Olimpiade Geografi, Fiola Febioni Siswa Pemali Boarding School PT Timah Terus Mengukir Berprestas

TerabasNews, BANGKA -- Semangat belajar yang tinggi menjadi kunci keberhasilan Fiola Febiona, siswi program Pemali…

1 day ago

Hidayat Arsani Pilih Masjid Al-Kamal Untuk Laksanakan Salat Jumat Pertama Sebagai Gubernur

TerabasNews, PANGKALPINANG - Usai dilantik sebagai Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Kep Babel) pada Kamis kemarin,…

1 day ago

Gubernur Hidayat dan Wagub Hellyana Tiba di Babel, Disambut Forkopimda Pejabat Pemprov

TerabasNews, PANGKALPINANG — Usai resmi dilantik Presiden Prabowo, di Istana Negara, Kamis 18 Oktober 2025,…

2 days ago

Eddy Iskandar Sambut Kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Babel Periode 2025–2030

TerabasNews, PANGKALPINANG - Wakil Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Eddy Iskandar secara resmi…

2 days ago

Wisudakan 364 Lulusan, Rektor UBB Berikan Pesan Ini

TerabasNews, Balunijuk — Bertempat di Balai Betason Kampus Gedung Perkuliahan dan Laboratorium Terpadu,  Universitas Bangka…

2 days ago